Koran Jogja – Bus Jogja dengan tujuan Parangtritis dari Sinar Jaya tersedia layanan setiap harinya pada Juli 2025 ini.
Bus Jogja ke Parangtritis ini berangkat dari depan Bank Indonesia di Malioboro dan titik akhir di Terminal Parangtritis.
Layanan bus Jogja ke Parangtritis setiap harinya ada tiga kali keberangkatan dari pagi hingga siang hari.
Sedangkan jam keberangkatan bus Jogja ke Parangtritis yakni setiap pukul 07.30, 09.30, dan 11.30 WIB.
Layanan ini juga tersedia rute sebaliknya yakni bus Parangtritis ke Jogja yang berangkat dari Terminal Parangtritis ke Bank Indonesia di Malioboro.
Jam keberangkatan bus Parangtritis ke Jogja ini setiap pukul 09.00, 12.00, dan pukul 15.00 WIB.
Waktu tempuh bus Jogja ke Parangtritis ini sekitar 1 jam 30 menit tergantung dari kondisi lalu lintasnya.
Harga tiket bus Jogja ke Parangtritis ini sebesar Rp 11.600. Sedangkan pembeliannya bisa di lokasi keberangkatannya. (*)
Baca artikel lainnya:
- Damri Jogja Parangtritis Hari Ini PP, Senin 16 Desember
- Jadwal Damri Jogja Borobudur Kamis 19 Desember 2024
- Damri Jogja ke Bandara YIA Rabu 18 Desember 2024
