Kasus Mercon di Ngaglik Sleman, Empat Orang Diamankan Sleman 25 April 2022 Sleman, Koran Jogja – Polisi menetapkan empat pemuda dalam kasus meledaknya mercon di Dusun Plosokuning, Desa Minomartani, Ngaglik, Sleman.