Selasa, 27 Januari 2026
Koran Jogja

Matangkan Lini Pertahanan, PSIM Yogyakarta Uji Coba Lawan Sriwijaya FC

Matangkan Lini Pertahanan, PSIM Yogyakarta Uji Coba Lawan Sriwijaya FC. (dok. PSIM Yogyakarta)
Matangkan Lini Pertahanan, PSIM Yogyakarta Uji Coba Lawan Sriwijaya FC. (dok. PSIM Yogyakarta)

Namun eksekusi yang dilakukan oleh Sukarja masih melenceng ke atas mistar gawang, hingga memaksa skor berakor 1-2.

Baca juga: Kemenangan Untuk Suporter! PSIM Kalahkan Persis Solo

Kas Hartadi mengatakan, tim pelatih saat ini masih fokus latihan sistem pertahanan dan belum mengasah lini serang.

“Kami masih sistem pertahanan dan belum latihan penyelesaian. Kesalahan-kesalahan nanti kami perbaiki lah,” pungkasnya. (*)

Leave a Reply