‘Zeus’ si-Anjing Robot Terlihat di Reruntuhan Roket SN10 Sains Tek 8 Maret 2021 Koran Jogja – Anjing robot Boston Dynamics Spot telah terlihat berkeliaran di reruntuhan prototipe Starship SpaceX yang gagal terbang.