Jumat, 18 April 2025
Koran Jogja

Samsung Galaxy XCover8 Pro, Kapan Dirilis?

Oppo Disebut Bakal Luncurkan Reno14 Pro, Spesifikasinya Muncul. (pexels)
Oppo Disebut Bakal Luncurkan Reno14 Pro, Spesifikasinya Muncul. (pexels)

Koran Jogja – Salah satu ponsel Samsung yang memiliki baterai dapat dilepas yakni Galaxy XCover7, smartphone yang cukup tanggung dan telah menemukan tempatnya.

Safety Korea pun mensertifikasi baterai sebagai penerus Galaxy XCover7 yang memiliki sebutan ‘Samsung Galaxy XCover8 Pro’.

Dilansir dari GSM Arena, Safety Korea pun telah membagikan foto beserta sejumlah detail spesifikasinya.

Dari sisi baterai yang digunakan pada Samsung Galaxy XCover8 Pro yakni dengan daya 4.265mAh dan yang memiliki kapasitas tipikal 4.350mAh. artinya, 16,88 Wh.

Baterai ini merupakan hasil produksi dari h Amperex Technology Limited (ATL).

Model XCover Pro yang sudah ada pada 2022 memiliki sejumlah keunggulan. Mulai dari layar 120Hz, kamera ultrawide.

Kemudian kamera swafoto dengan hasil yang lebih baik, hingga pembaca sidik jari. Sedangkan untuk XCover8 Pro harusnya ada peningkatan.

Bahkan mungkin lebih baik dibandingkan pada seri sebelumnya. Sejauh ini, belum diketahui kapan Samsung akan meluncurkan XCover8 Pro itu.

Samsung sebelumnya merili XCover6 Pro pada Juni 2022. Kemudian Januari 2024 resmi hadir XCover7.

XCover8 Pro diprediksi akan diluncurkan Samsung pada paruh pertama tahun 2025 mendatang. (*)

Baca artikel lainnya:

Leave a Reply